Kamis pagi pihak puskesmas mengadakan panduan dan cara menyikat gigi yang benar dan tepat, kegiatan ini di lakukan dari semua siswa MIN Janggan, progam ini dilaksanakan agar anak anak bisa menyikat gigi dengan baik dan benar biar tidak terserang penyakit gigi ataupun gigi berlubang.
dalam menyikat gigi diajurkan agar menggosok gigi minimal 2 kali sehari yaitu pagi dan sebelum tidur.
bukan hanya sikat gigi saja yang diajarkan tetapi bagai mana cara membersihkan telinga. dalam membersihkan telinga tidak boleh terlalu dalam karena bisa merusak gendang telinga, oleh karena itu kalau anak tidak bisa membersihkan telinga sendiri dianjurkan minta tolong oleh keluarganya
| Copyright © 2018 MIN 14 MAGETAN
| Powered by MIN Janggan
0 komentar:
Post a Comment